Inner Ninja Untuk Dasar Gaya Hijab Yang Lebih Trendi
Dalam ajaran Islam, wanita dianjurkan untuk menutup sebagian auratnya dalam berbusana. Busana khas iwanita Islam ini dikenal dengan sebutan hijab atau jilbab. Selama bertahun – tahun jilbab dianggap sebagai busana kampungan. Pandangan terhadap jilbab berubah ketika beberapa tahun yang lalu muncul berbagai kreasi jilbab yang membuat wanita – wanita muda menjadi tertarik untuk mengenakan busana muslimah ini. Salah satu dasar dari jilbab modern adalah mengenakan dasaran berupa inner ninja. Dalaman ninja ini disebut ninja sebab memiliki model seperti pakaian ninja.
Ciput, Dasar Dari Banyak Gaya Berjilbab Yang Fashionable Dan Trendi
Selain ciput atau inner ninja sebenarnya ada banyak sekali jenis dalaman jilbab yang tersedia sekarang. Daleman ninja menjadi salah satu jenis busana dasar dalam berjilbab yang paling populer sebab busana dasar yang cantik ini sangat mudah dikreasikan dan dikombinasikan dengan berbagai jenis jilbab. Dalaman ninja bisa dikombinasikan dengan pashmina untuk mendapatkan gaya berjilbab yang elegan namun tetap sederhana. Untuk gaya yang agak sedikit mewah, Anda bisa mengkombinasikan dalaman ciput ninja dengan jilbab turban. Selain daleman hijab model ninja, Anda juga bisa memilih dasaran jilbab berupa ciput. Ciput memiliki desain yang lebih simpel jika dibandingkan dengan dasaran jilbab model ninja. Ciput merupakan dalaman jilbab yang sangat cocok bagi Anda yang tidak memiliki banyak waktu untuk berdandan dan mengenakan gaya berjilbab yang repot dan ribet. Tidak perlu berbelanja produk jilbab fashion yang mahal dan branded jika Anda bisa memanfaatkan dasaran – dasaran yang sederhana ini dengan kreatif.
OOTD Hijab Makin Stylish dengan Ciput dari ZALORA Indonesia
Koleksi ciput ninja yang berkualitas dan trendi bisa Anda dapatkan dengan mudah lewat belanja online di ZALORA Indonesia. Berhentilah berbelanja produk – produk hijab yang murah namun tidak berkualitas dan beralihlah berbelanja daleman kerudung yang paling trendi dan terbaru dengan harga yang bersaing di ZALORA Indonesia. Berbelanja di situs ini tidak saja mudah dan cepat namun Anda juga bisa mendapatkan berbagai penawaran menarik seperti gratis shipping ke seluruh Indonesia, jaminan pengiriman cepat, hingga voucher belanja online. Beli daleman kerudung sekarang!