











Tas Messengers Sports Wanita Untuk Lengkapi Koleksi Tas
Jika waistbag dirasa terlalu kecil, maka ada model tas lain yang bisa jadi akan membuatmu lebih nyaman dan lebih oke, yaitu tas messengers sports wanita. Tas messengers sering disamakan dengan tas waistbag, namun sebenarnya keduanya adalah dua produk tas yang berbeda. Dari segi kapasitas, tas messengers sports wanita berkualitas lebih besar dibanding waistbag. Sedangkan dari segi bentuk, tas messengers biasa memiliki bentuk persegi panjang yang sedikit cenderung persegi. Tas dengan bentuk atau spesifikasi ini akan mendukung proses olahraga atau sekedar training. Atau mungkin selama ini kamu sudah cukup kenal dengan tas model ini dan sedang mencarinya? Simak terus supaya kamu menemukan bagaimana ciri tas model messengers untuk olahraga yang baik.
Tas Messengers Sports Wanita yang Sebaiknya Dipilih
Untuk diketahui, tas messengers juga bisa disebut sebagai tas fest atau fest bag. Sudah banyak branded fashion olahraga yang menawarkan model tas ini. Tas messengers sports untuk wanita yang sebaiknya dipilih adalah yang terbuat dari material 100% polyester plain weave. Polyester biasa adalah material yang baik digunakan untuk apparel olahraga seperti atasan atau bawahan, polyester plain weave paling cocok digunakan untuk produk tas karena bersifat kuat namun ringan. Karena kekuatannya ini kamu tak perlu khawatir tas ini akan mudah robek atau tergores benda tajam. Sifatnya juga ringan, akan memudahkan kamu membawa barang-barang pribadi ketika berolahraga langsung, entah itu ketika bersepeda atau jogging.
Promo Tas Messengers di ZALORA Indonesia
Kamu bisa mendapatkan tas messengers sports wanita dengan harga lebih murah di ZALORA Indonesia. Sale yang diadakan di ZALORA Indonesia beri kamu kesempatan untuk melengkapi kebutuhan olahraga supaya kedepannya kamu bisa lebih nyaman dan semangat. Apapun kebutuhan apparel dan aksesoris pelengkap olahraga, semuanya ada. Atau mungkin kamu ingin melengkapi semua kebutuhan olahraga, bisa-bisa saja. Di ZALORA Indonesia, kamu tak perlu khawatir akan kualitas produknya, sebab semua yang ditawarkan di sini adalah produk yang 100% original, bukan KW atau palsu.